Wednesday, February 5, 2014

Laporan Aktifitas Belajar Tahap 8

Laporan Aktivitas Belajar
Nama Lengkap
:
Ema Pujiarti
No. Registrasi
:
1106251302
Alamat email
:
Opsi
:
SISTEM JARINGAN DAN WEBSITE
Tahap Perkuliahan ke-
:
8 (Menjelaskan cara download JDK beserta cara instalasi JDK tersebut.)
USBJJ
:
STMIK “AMIK BANDUNG”

Aktivitas Belajar Mandiri
Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas belajar rutin saya selama Tahap Perkuliahan ini.
        
         1.Mencari referensi mengenai tugas yang di berikan
        
         2.Mengerjakan tugas yang di berikan
        
         3.Memposting tugas yang telah dikerjakan di blog

Kolom di bawah ini berisi uraian singkat aktivitas saya di USBJJ selama Tahap Perkuliahan ini.
     
1.Melihat tugas yang telah di posting di blog

        2.Membuat entri mengenai tugas yang di berikan di blog

        3.Memposting entri yang telah di buat

Kolom di bawah ini berisi kendala-kendala yang saya hadapi selama Tahap Perkuliahan ini.

·           Waktu untuk mengikuti pertemuan perkulliahan
·           Waktu untuk mengerjakan tugas yang diberikan
·           Fasilitas belajar yang kurang memadai.
·           Sulitnya berdiskusi secara langsung dengan rekan seperkuliahan
·           Jaingan internet



Rangkuman Materi Perkuliahan
Kolom di bawah ini berisi rangkuman materi perkuliahan yang telah saya pelajari dan pahami selama Tahap Perkuliahan ini.
·         Java Development Kit (JDK) adalah program development environment untuk menulis Java applets dan aplikasi. JDK terdiri dari runtime environment yang ada di atas layer sistem operasi serta tool dan program yang memerlukan compile, debug, dan run applets dan aplikasi yang ditulis menggunakan bahasa pemrograman Java.

                ·         Teknologi Java memiliki tiga komponen penting, yaitu:
·        Programming-language specification
·        Application-programming interface
·        Virtual-machine specification

                ·         JDK (Java Development Kit)
Java Development Kit (JDK) adalah Sun Microsystems produk ditujukan untuk pengembang Java. Sejak diperkenalkannya Java, telah jauh SDK Java yang paling banyak digunakan.Pada tanggal 17 November 2006, Sun mengumumkan bahwa akan dirilis di bawah GNU General Public License (GPL), sehingga membuat perangkat lunak bebas. Hal ini terjadi seba gian besar pada tanggal 8 Mei 2007 [3]; Sun kontribusi kode sumber untuk JDKOpen.




Video Dokumentasi
Pada kolom ini berisi cuplikan gambar (screenshots) dari Video Dokumentasi yang telah saya buat pada Tahap Perkuliahan ini.
Menjelaskan cara download JDK beserta cara instalasi JDK tersebut

Kolom di bawah ini merupakan uraian yang menceritakan isi Video Dokumentasi yang telah saya buat.
Pada video yang saya buat tahap 8 Menjelaskan cara download JDK beserta cara instalasi JDK tersebut
Kolom di bawah ini berisi link yang menampilan Video Dokumentasi yang telah saya upload di Youtube.
Link youtube “Menjelaskan cara download JDK beserta cara instalasi JDK tersebut” :
http://www.youtube.com/watch?v=q6oHDDGhLk0


No comments:

Post a Comment